“ BUDDU PETTAR (ACAR PETE)”

Spread the love
794 Views

Apakabar semuanya, selamat menjalankan ibadah puasa …tetap semangat dan jangan lupa jaga kesehatan tubuh dan pikiran. Yang suka pete mana suaranya….

Kali ini kita akan berkenalan dengan olahan lain dari pete yang khas dari negri para Sai Bathin Dan Ulama …..ini dia …..acar pete, yang dalam masyarakat Krui lebih dikenal dengan nama “BUDDU PETTAR”

*

Oia gesss…meskipun aromanya agak-agak sedikit bau , yang jelas pete juga kaya akan manfaat bagi kesehatan tubuh, karena mengandung banyak nutrisi seperti protein, karbohidrat,serat,lemak,mineral serta vitamin, sehingga baik bagi kesehatan tubuh, diantaranya bermanfaat sebagai penurun kadar gula darah, mengatasi anemia, mengurangi depresi, menurunkan tekanan darah tinggi hingga bisa juga sebagai obat sembelit

Video Syamsul Hilal

“buddu pettar” biasa menjadi alternatif olahan lain bagi masyarakat Pesisir Barat Krui, selain karena rasanya yang enak dan segar (perpaduan, asem, asin dan sedikit pedas)  serta pembuatannya yang mudah dan sederhana, olahan ini juga bisa bertahan cukup lama dengan cara mengganti air sebagai media utamanya.

Berikut, cara sederhana dalam pembuatan “buddu pettar” bagi yang ingin mencoba membuatnya di rumah.

Bahan :

10 papan pete

Cabe rawit hijau

Garam secukupnya

Air secukupnya

Cara pembuatan:

  1. Rebus pete dengan kulitnya sampai matang
  2. Setelah matang, kupas pete, cuci sampai bersih dan tidak licin
  3. Siapkan air matang (bisa hangat/panas juga) dalam wadah tertutup ,masukkan pete, garam dan cabe rawit secukupnya.
  4. tutup rapat wadah dan simpan di suhu ruang.

Taraaaa…setelah didiamkan selama 2 hari, buddu pettar siaap untuk di konsumsi sebagai teman makan yang menggugah selera ….mudah kan buatnya…. ayoooo di coba, mumpung masih banyak waktu selama #dirumahaja

Salam manis dari mami

Tabik

Print Friendly, PDF & Email

Related Posts

“KUWEH MO HO ” *Bakpo nya Orang Krui

Spread the love

Spread the love 865 Views             Tabik pun Apakabar semuanya….gimana suasana dan kondisi new normal di kota mu?? Apapun keadaannya, tetap jaga kesehatan ya, dan yang pasti…

Print Friendly, PDF & Email
Umbut Kelapa (Google)

“Kabing Kelapa”

Spread the love

Spread the love 1,323 Views Tabik pun Apakabar semuanya, meski mulai bosan #dirumahaja, tetap semangat ya gesss, tetap produktif berkarya, jaga kesehatan tubuh dan fikiran yang utama,…

Print Friendly, PDF & Email

“NGE- LEMANG”

Spread the love

Spread the love 1,141 Views Tabik pun…Waahhh gak kerasa lebaran bentar lagi yaa gesss…hayoo sapa aja nich yang sudah disibukkan dengan urusan dapur, yang jelas para ibu-ibu…

Print Friendly, PDF & Email
Koleksi Elly Dharmawanti

“BUWAK TAT” *Nastarnya Orang Krui

Spread the love

Spread the love 984 Views Tabik punApakabar semuanya….saya yakin sudah pada jenuh #dirumahaja…sama, saya juga, dan itu manusiawi kok…hanya saja kali ini kita harus meminimal mungkin kegiatan…

Print Friendly, PDF & Email
Koleksi Pribadi Elly Dharmawanti

“ JABUNG “

Spread the love

Spread the love 1,251 Views Tabik pun Bagi masyarakat Pesisir Barat Krui, masakan dari olahan “jabung” ini, masuk dalam kategori favorite keluarga. Masakan bersantan satu ini, biasa…

Print Friendly, PDF & Email
Koleksi Pribadi

“Kacang Tujin “

Spread the love

Spread the love 1,385 Views Tabik pun Waaah  gak kerasa bentar lagi lebaran tiba ya geesss..tetap semangat ya bagi yang belum bisa mudik ke kampung halaman, sajian…

Print Friendly, PDF & Email