Wisata Religi ‘Gua Matu”

Spread the love
1,362 Views

Pesisir barat krui  memiliki panorama alam yang menakjupkan, menjadikan pesisir barat sebagai tujuan wisata bagi para wisatawan lokal maupun mancanegara.

Selain dikenal dengan keindahan garis pantai sepanjang 210 kilometer, pesisir barat krui juga memiliki tujuan wisata lain yang tidak kalah memukaunya…inilah dia salah satunya : wisata religi gua matu

       

Gua matu yang dalam bahasa indonesia memiliki arti “goa batu” sesuai dengan krateristik sebuah goa alam pada umum nya, akan tetapi  ada juga versi lain menyebutkan bahwa “matu” merupakan sebutan bagi para penghuni gaib yang dipercaya menetap di gua tersebut.

Gua matu terletak di pekon way sindi kecamatan karya penggawa kabupaten pesisir barat provinsi Lampung ini, selain memiliki pemandangan yang indah juga memiliki kaitan erat dengan mitos mengenai keberadaan “dunia lain” yang mengakar di dalam keseharian masyarakat pesisir barat. Dimana dalam mitos menyebutkan bahwa “gua matu”merupakan tempat hidup dan berdirinya 12 kerajaan gaib yang melakukan aktifitas layaknya seperti manusia. Oleh sebab itu ada beberapa himbauan dasar yang wajib di patuhi oleh pengunjung jika ke lokasi ini, diantaranya adalah menjaga sikap baik tingkah laku maupun perkataan, menghormati budaya dan kepercayaan setempat dengan tidak merusak dan mengambil apa pun dari dalam gua kecuali gambar.

       

Menurut juru kunci objek wisat religi gua matu bapak makmur hakin bin maknal hakin ,tangga menuju goa batu sendiri berjumlah 299 anak tangga, tangga tersebut merupan sebuah wangsit yang mengharuskan jumlah anak tangga berada di angka sembilan, seberapa pun ketemunya ketika pelaksanaan pembanguan  berlangung.

Lokasi gua matu sendiri cukup mudah dijangkau oleh masyarakat luas, berjarak kurang lebih 11 km dari ibu kota kabupaten, dengan akses jalan yang bagus,dan fasilitas penunjang lainnya yang difasilitasi oleh pemerintah daerah kab pesisir barat.

Print Friendly, PDF & Email

Related Posts

Gamolan Pekhing

Spread the love

Spread the love 233 Views Gamolan pekhing adalah alat musik tradisional yang berasal dari Provinsi Lampung khususnya Kabupaten Lampung Barat. Gamolan ini hampir sama dengan alat musik…

Print Friendly, PDF & Email

Hari Kartini, Perempuan Krui Raih Penghargaan Dari Iriana Jokowi

Spread the love

Spread the love 167 Views Pada kesempatan Hari Kartini, 21 April 2022, Ibu Negara Iriana Jokowi memberikan Penghargaan kepada 514 Perempuan Berprestasi diseluruh Kabupaten/Kota di Tanah Air….

Print Friendly, PDF & Email

Reppong Damar Krui

Spread the love

Spread the love 246 Views Repong damar mata kucing (shorea javanica) merupakan bentuk kearipan lokal masyarakat di kabupaten pesisir barat dalam pengelolaan hutan secara turun temurun. Rempong…

Print Friendly, PDF & Email

Pengolahan Getah Damar Di Krui

Spread the love

Spread the love 201 Views Getah damar merupakan resin triterpenoid, mengandung banyak triterpene dan hasil oksidasinya,yang biasa dimanfaatkan dalam pembuatan korek api (untuk mencegah api membakar kayu…

Print Friendly, PDF & Email

“Ikhau” Dan Legenda Pekon Biha

Spread the love

Spread the love 397 Views “ikhau” dan legenda Pekon Biha Pekon/kampung Biha, merupakan salah satu pekon tua yang ada di wilayah Kabupaten Pesisir Barat, tepatnya berada di…

Print Friendly, PDF & Email

“Batu Mikhau” Dan Legenda Si Pahit Lidah

Spread the love

Spread the love 307 Views “Batu Mikhau” objek wisata yang berlokasi di Pekon Pugung Malaya Kecamatan Lemong ini, bisa di tempuh kisaran 1 jam perjalanan dari ibu…

Print Friendly, PDF & Email